Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan 2023
Selasa, Mei 16, 2023
Kompascnet.com - Bagi anda yang sedang mencari tentang Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan, tenang saja karena di artikel ini kami sudah sediakan ulasannya untuk anda.
Instagram adalah aplikasi sosial media yang paling populer saat ini karena digunakan hampir oleh smeua kalangan mulai dari remaja hingga orang dewasa.
Aplikasi Instagram dibekali dengan berbagai fitur menarik yang bisa digunakan oleh semua penggunanya.
Salah satu fitur yang cukup menarik perhatian para penggunanya adalah fitur yang bisa menampilkan status online dan kapan seseorang terakhir aktif di akun Instagramnya.
Bila ingin melihat dan mengetahui status aktif ini, bisa dilakukan dengan beberapa cara.
Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan
Nah, berikut ini kami akan bagikan beberapa cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan.1. Dengan Menyalakan Status Aktivitas
![]() |
Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan dengan Menyalakan Status Aktivitas |
Bila ingin melihat last seen Instagram seseorang yang disembunyikan, maka cara pertama yang bisa dilakukan adalah dengan menyalakan status aktivitas.
Status aktivitas orang lain tidak akan muncul atau terlihat, jika Anda tidak menyalakan status aktivitas di akun Instagram sendiri.
Cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan dengan menyalakan status aktivitas seperti berikut ini:
- Silahkan buka aplikasi Instagram yang ada di perangkat Anda kemudian pergi ke bagian Profil lalu masuk ke Pengaturan.
- Lalu klik opsi Privasi, kemudian tekan pilihan Status Aktivitas.
- Selanjutnya atur Status Aktivitas menjadi aktif, dengan cara menggeser ikonnya.
- Jika Status Aktivitas sudah aktif, maka Anda bisa melihat online dan keaktifan orang lain. Bila Anda tetap tidak melihat online dan keaktifan orang lain, itu artinya orang tersebut tidak menyalakan Status Aktivitasnya.
2. Dengan Mengirim DM atau Pesan
![]() |
Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan dengan Mengirim DM atau Pesan |
Tidak hanya untuk chatting atau bertukar pesan namun DM di Instagram juga bisa digunakan sebagai cara untuk melihat status online IG seseorang yang disembunyikan.
Jadi, bila cara pertama belum memberikan hasil yang maksimal maka Anda bisa mencoba untuk melihat last seen ini melalui DM atau pesan.
Cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan melalui DM atau pesan seperti berikut ini:
- Caranya masuk ke aplikasi IG, lalu buka DM yang ada di pojok atas sebelah kanan. Begitu DM terbuka, maka Anda bisa melihat online dan kapan terakhir dia aktif.
- Yang perlu diketahui, hanya orang yang pernah melakukan chatting, yang bisa dilihat online dan status aktifnya melalui DM.
- Bila Anda tidak pernah melakukan chatting sama sekali dengan orang ingin Anda lihat last seen nya maka bisa memulai chatting terlebih dahulu.
- Karena hal itu bertujuan agar Anda bisa melihat online dan status aktifnya orang tersebut.
3. Melalui Halaman Aktivitas Pengguna
![]() |
Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan melalui Halaman Aktivitas Pengguna |
Selain kedua cara di atas, Anda juga bisa melihat last seen Instagram yang disembunyikan dengan cara melihat halaman aktivitas pengguna.
Aktivitas yang bisa dilihat seperti memberi komentar, menyukai postingan, dan aktivitas lain bisa Anda ketahui nantinya.
Perlu diketahui juga jika melihat last seen Instagram menggunakan cara ini hanya bisa diterapkan bila Anda sudah saling follow atau mengikuti dengan target.
Cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan melalui halaman aktivitas pengguna seperti berikut ini:
- Silahkan buka aplikasi Instagram kemudian pencet ikon berlambang hati di bawah halaman IG
- Setelah itu akan terlihat mengenai aktivitas target, dan juga orang yang menjadi pengikut atau diikuti oleh target.
- Tidak hanya status online dan keaktifan, namun Anda juga bisa melihat aktivitas lain yang ada di halaman ini.
4. Melalui Halaman Aktivitas Diikuti
![]() |
Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan melalui Halaman Aktivitas Diikuti |
Cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan juga bisa dilakukan melalui halaman aktivitas diikuti.
Karena terdapat dua halaman aktivitas di Instagram, yang pertama adalah halaman aktivitas pengguna dan kedua halaman aktivitas diikuti.
Halaman aktivitas diikuti ini akan memperlihatkan atau menampilkan aktivitas orang yang telah Anda diikuti.
Sehingga bisa digunakan untuk melihat halaman aktivitas lasst seen Instagram yang disembunyikan guys.
Tidak berbeda jauh dengan cara untuk melihat last seen Instagram yang disembunyikan di atas, karena cara ini juga masih melalui halaman aktivitas.
Cara masuk ke halaman aktivitas diikuti juga sama dengan masuk ke halaman aktivitas pengguna.
Karena halaman aktivitas diikuti ada di sebelah kiri halaman aktivitas pengguna, jadi Anda hanya perlu menggeser nya saja.
Sedangkan melalui halaman ini Anda bisa mengetahui aktivitas dan status aktif orang yang diikuti.
Cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan dengan memanfaatkan fitur IG story seperti berikut ini:
Sehingga bisa digunakan untuk melihat halaman aktivitas lasst seen Instagram yang disembunyikan guys.
Tidak berbeda jauh dengan cara untuk melihat last seen Instagram yang disembunyikan di atas, karena cara ini juga masih melalui halaman aktivitas.
Cara masuk ke halaman aktivitas diikuti juga sama dengan masuk ke halaman aktivitas pengguna.
Karena halaman aktivitas diikuti ada di sebelah kiri halaman aktivitas pengguna, jadi Anda hanya perlu menggeser nya saja.
Sedangkan melalui halaman ini Anda bisa mengetahui aktivitas dan status aktif orang yang diikuti.
5. Dengan Memanfaatkan Fitur IG Story
![]() |
Cara Melihat Last Seen Instagram yang Disembunyikan dengan Memanfaatkan Fitur IG Story |
Ternyata IG Story tidak hanya berfungsi untuk membagikan cerita saja tetapi fitur ini juga bisa digunakan melihat last seen dan waktu terakhir aktif orang lain.
Cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan dengan memanfaatkan fitur IG story seperti berikut ini:
- Langkah pertama silahkan buat IG Story kemudian langsung posting seperti biasa.
- Ketika akan mengirim ceritanya, ada halaman untuk memilih siapa saja yang bisa melihat cerita atau story tersebut.
- Halaman ini nantinya akan memuat IG Story pengguna, teman dekat, dan yang disarankan.
- Sehingga Anda bisa melihat online dan waktu aktif orang lain, di bagian disarankan tersebut.
- Akun yang ditunjukkan acak, sehingga Anda tidak bisa memilih siapa yang ingin dilihat status keaktifan atau last seen nya.
Akhir Kata
Demikian beberapa cara melihat last seen Instagram yang disembunyikan yang bisa dipelajari dan diterapkan.Cara yang kami bagikan sangat mudah diterapkan karena Anda tidak perlu menggunakan aplikasi apapun, namun hanya memanfaatkan fitur yang ada di aplikasi Instagram saja.
Perlu diketahui jika seseorang mematikan Status Aktivitasnya, maka Anda tidak akan bisa melihat online dan waktu keaktifannya dan yang bisa dilihat hanya Status Aktivitas yang dinyalakan saja.
Sebelum menerapkan cara yang kami bagikan pastikan terlebih dahulu jika akun Instagram yang ingin Anda lihat last seen nya sudah saling follow.